
Social Media Specialist Associates
Chi tiết công việc Social Media Specialist Associates tại Bisnis Indonesia Group
- Mengembangkan content plan dalam Website yang sesuai dan konsisten dengan identitas brand.
- Menciptakan konten website (berupa artikel secara rutin setiap harinya) yang memiliki value dan konsistensi yang juga terdapat di media sosial; termasuk segala wordings yang berkaitan dengan social media & program (company profile, website about us, dll).
- Mengembangkan dan mengatur program website dengan para influencer dan juga datang ke event–event.
- Mempersiapkan laporan perkembangan website Bisnis Muda secara berkala tentang analisis web bisnis muda (user, pageviews, dll) menggunakan google analytics.
- Memberikan rekomendasi dan saran untuk strategi konten website, baik secara organik maupun untuk keperluan Marketing.
- Memberikan arahan kepada tim desain atas visual konten yang sudah direncanakan untuk Social Media serta bertanggung jawab untuk upload artikel, report artikel, posting web stories & lock artikel untuk social media dan website.
- Lulusan S1 segala jurusan, freshgraduated dipersilahkan untuk melamar.
- Usia maksimal 28 tahun.
- Diutamakan yang memiliki pengalaman selama minimal 2 tahun Digital Marketing maupun Social Media Management.
- Dapat melakukan social media management dengan baik.
- Mampu menganalisa pasar.
- Mampu berkomunikasi serta membangun relasi dengan baik.
- Mampu menggunakan tools analitik seperti Google Analytics / SNS.
- Selalu up-to-date dengan perkembangan trend konsep dan konten secara millenial.
- Memiliki kemampuan Digital Marketing Menjadi nilai Plus.
