
Staff Collection
Job description for Staff Collection at Royal Orchid Syariah Group
- Menagih angsuran konsumen
- Mengirimkan surat untuk konsumen yang terlambat bayar
- Menelpon konsumen untuk melakukan penagihan
- Mencatat pembayaran konsumen
Must have skills
About the company
ROYAL ORCHID SYARIAH GROUP merupakan Perusahaan pengembang perumahan yang memiliki tag line #TANPA BANK #TANPA RIBA # TANPA DENDA #TANPA SITA. Didirikan pada tahun 2016 di Bandung, Group Kami memiliki kegiatan usaha utama di bidang properti dan pembangunan perumahan dengan cara melakukan pembelian dan penjualan tanpa bank. Dengan transaksi pembelian dan penjualan #TANPA BANK, memastikan bahwa akad yang terjadi adalah murni jual beli sehingga bisa menghindari terjadinya riba dalam transaksinya.
Walaupun konsep transaksi nya tanpa menggunakan Bank, tetapi Kami selalu menjaga dan berkomitmen penuh untuk memberikan jaminan produk yang berkualitas dan selalu sesuai dengan apa yang dijanjikan kepada pembeli, dengan tidak meninggalkan unsur pelayanan yang relatif memuaskan dan sesuai dengan yang dibutuhkan oleh masyarakat saat ini.
VISI
Menjadi Pengembang Properti Terdepan dan Berkelanjutan dengan Ekonomi yang Berkeadilan Bagi Semua Pemangku Kepentingan
MISI
- Selalu Percaya kepada Allah SWT dalam setiap langkah yang dilakukan.
- Berkomitmen untuk Menyediakan perumahan di dalam kawasan lingkungan yang aman dan sehat dengan transaksi #TANPA BANKdan BEBAS RIBA.
- Menciptakan infrastruktur yang berkualitas didalam kawasan dengan memaksimalkan potensi setiap properti yang dikembangkan melalui pengembangan terintegrasi untuk memberi nilai kembali yang tinggi bagi semua pemangku kepentingan.
- Menjalin kemitraan strategis dengan mitra kerja