Must have skills
Nice to have skills
Job description for IT Support at Pt Pacific 2000 Sekuritas
Tugas Utama:
- Memberikan support IT terhadap user & mengakomodasi vendor aplikasi/hosting 3rd party yang ditunjuk perusahaan
- Mengamankan perimeter jaringan menggunakan firewall sesuai dengan SOP
- Membantu troubleshooting teknis operasional IT & interoperabilitas (API)
- Mendokumentasikan operasional IT agar mudah dianalisa
- Menjaga keamanan data saat akses remote yang dilakukan oleh vendor/3rd party saat mock
Deskripsi pekerjaan :
- Menyelesaikan gangguan terkait problem IT
- Mengelola dan maintenance aset IT
- Membuat laporan gangguan yang masuk per bulan
- Melakukan support secara langsung, melakukan konfigurasi remote access
- Mengetahui network governance, server/cloud management, konsep dasar contigency plan & backup
- Melakukan pengamanan terhadap adanya celah/vulnerability pada jaringan
- Konfigurasi network Microsoft Server & Linux server (CentOS) melalui CLI
- Mampu melakukan konfigurasi pada router dan perangkat jaringan lainnya (firewall, switch, load balancer) merk Cisco & Mikrotik
Kualifikasi :
- Pendidikan minimal D3 / S1 jurusan Sistem Informasi, Teknik Informatika, Teknik Komputer
- Usia maximal 30 tahun
- Pengalaman minimal 1 tahun/ Fresh Graduate dipersilahkan
- Memahami troubleshoot komputer, printer, antivirus, persoalan umum perihal komputer dan jaringan.
- Kuat dalam dokumentasi teknis, teliti, mampu olah data, bekerja dengan data.
- Disiplin, Teliti, mampu bekerja dibawah tekanan dan jadwal yang ketat, dan memiliki komunikasi baik
- Mengerti konfigurasi jaringan & pengelolaan database lebih diutamakan.
Note:
- Rekrutment ini tidak dipungut biaya apapun
- Bagi kandidat yang memenuhi kriteria (short-listed) akan dihubungi dalam 1-2 minggu kedepan
- Posisi ini untuk kebutuhan internal, dan CV akan diproses oleh perusahaan langsung tanpa melalui jasa headhunter/outsourcing
About the company

Office address
Atria @Sudirman Lantai 18 Jl. Jend Sudirman Kav.33A Jakarta Pusat 10220Similar jobs for you