
STAFF EXIM (EXPORT IMPORT STAFF)
Persyaratan
Loker ini dikelola oleh

Skills
Deskripsi pekerjaan STAFF EXIM (EXPORT IMPORT STAFF) PT KEMILAU INDAH PERMANA
- Pendidikan D3/ S1 semua jurusan
- Memiliki pengalaman minimal 1 - 2 tahun sebagai Exim Staff di perusahaan manufaktur
- Bertanggung jawab untuk menyiapkan, memeriksa dokumen – dokumen ekspor impor (shipping instruction, BC 40, BC 4.1, BC 2.0, BC 2.5, PPBKB invoice, dll), memberikan laporan kegiatan ekspor – impor ke instansi terkait dan monitoring ekspor secara legal
- Mengetahui dasar kawasan berikat dan paham inWaskat
- Teliti, tekun, komunikatif, inisiatif, & mempunyai motivasi tinggi

Tips Aman Cari Kerja
Pemberi kerja yang benar tidak akan meminta akun Telegram, top-ups atau pembayaran dalam bentuk apapun. Jangan berikan kontak pribadi, informasi bank, maupun kartu kredit kamu.
Pelajari Selengkapnya