Deskripsi pekerjaan Server The Sakapatat Group
A. TANGGUNG JAWAB
1. Melayani tamu dengan ramah dan sopan
2. Memberi perhatian dan membantu menyediakan kebutuhan tamu
3. Melaksanakan standar pelayanan (Sequence Of Service) sesuai SOP
4. Mengetahui dan memahami semua menu (makanan dan minuman) serta harga yang berlaku
5. Memastikan hidangan yang disajikan sesuai pesanan dan sesuai standar yang ditetapkan
6. Menjaga kebersihan area restoran (kursi, meja dan decoration)
7. Menangani keluhan tamu dengan baik
8. Selalu menjaga kebersihan dan kerapihan penampilan diri sesuai SOP Employee Health & Personal Hygiene yang ditetapkan
9. Bersama seluruh tim menjaga kebersihan toilet dan kelengkapan toilet (tissue, hand soap, hand sanitizer)
10. Memiliki kepekaan ketika situasi restoran ramai
11. Menyiapkan peralatan makan tamu (cutleries) dan memastikan condiment selalu tersedia.