
Senior Marketing
Persyaratan
Skills
B2C Marketing
B2B Marketing
Google Analytics
Analytical Skills
Instagram Analytics
Communication Skills
Kerjasama
Loker ini dikelola oleh

Deskripsi pekerjaan Senior Marketing My Kopi-O! Group
Job Descriptions
- Melakukan perencanaan, pengembangan, implementasi, dan pelaksanaan rencana pemasaran strategis
- Menentukan anggaran dan target pemasaran untuk mencapainya
- Melakukan penelitian untuk mengetahui kebutuhan dan keinginan audiens target
- Mengidentifikasi masalah yang dihadapi konsumen dan mencari peluang
- Mengembangkan audiens online melalui platform media sosia
- Membuat konten untuk rilis pers, artikel, dan grafis sesuai kebutuhan
- Melacak, mengukur, dan menganalisis inisiatif pemasaran
Job Requirements
- Pendidikan minimal S1 Ilmu Komunikasi / Marketing
- Pengalaman minimal 5 tahun di bidang F&B Lebih diutamakan (Senior Marketing)
- Kreatif dan memiliki pengalaman dalam menjalankan kampanye digital dan offline
- Memiliki pemahaman dalam mengidentifikasi audiens target
- Memiliki pemahaman mendalam tentang saluran dan alat pemasaran
- Memiliki keterampilan desain grafis (misalnya, Adobe Photoshop, Canva)

Perusahaan F&B berskala Nasional yang sedang berkembang pesat. Adapun brand yang dikelola ialah Qua-li, My Kopi-O!, My Kopi-O! Indonesian Bistra, Kampong Melayu dan Dendeng-O!. sebagai gabungan brand lokal 100% asli indonesia My Kopi-O! Group Berawal di Kota Surabaya.
Sejak 2003 dan sampai dengan hari ini, kami terus membuka outlet-outlet baru di kota-kota besar di Indonesia, antara lain : Surabaya, Solo, Mataram, Malang, Semarang, Yogyakarta, Bandung, Jakarta, Bali, Palu, Serang dan Makassar.
Jl. Kencanasari Timur II No.33, Gn. Sari, Kec. Dukuhpakis, Surabaya, Jawa Timur 60224






Tips Aman Cari Kerja
Pemberi kerja yang benar tidak akan meminta akun Telegram, top-ups atau pembayaran dalam bentuk apapun. Jangan berikan kontak pribadi, informasi bank, maupun kartu kredit kamu.
Pelajari Selengkapnya