
Sales Executive - Ruko Multi Guna
Persyaratan
Skills
Teamwork
Negotiation Skills
Presentation Skills
Loker ini dikelola oleh
Deskripsi pekerjaan Sales Executive - Ruko Multi Guna PT Indra Megah Makmur (ASTON Ciloto - Puncak)
KUALIFIKASI:
Usia maksimal 35 tahun
• Pendidikan minimal D3 segala jurusan
• Memiliki pengalaman sebagai Sales/Marketing diutamakan Property Gudang
Berpenampilan menarik
• Dapat berkomunikasi dengan baik dan persuasif Memiliki relasi/database customer yang luas
• Memiliki daya juang yang tinggi
Bersedia bekerja di hari weekend (Sabtu & Minggu) dan Hari Libur Nasional (akan libur diantara hari Senin-Jumat) Bersedia ditugaskan keluar kota
JOB DESC:
• Melakukan penjualan unit condotel kepada customer.
• Memberikan presentasi produk perusahaan kepada customer.
• Melakukan follow up canvasing, flyering, aktif melakukan posting iklan di social media dan mengikuti pameran-pameran properti.
.Membantu customer terkait kelengkapan administrasi yang diperlukan terkait dengan pembelian unit.
• Membuat laporan hasil follow up dan penjualan.

PT Indra Megah Makmur as a leader in luxury sector for 35 years, our company has a long established reputation for detailed craftsmanship and exquisite design in jewelry.
Jalan Raya Kebayoran Lama No. 18, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, DKI Jakarta 11560, ID
Tips Aman Cari Kerja
Pemberi kerja yang benar tidak akan meminta akun Telegram, top-ups atau pembayaran dalam bentuk apapun. Jangan berikan kontak pribadi, informasi bank, maupun kartu kredit kamu.
Pelajari Selengkapnya