
Kurir Motor
Persyaratan
Skills
Google Maps
Driving
Time Management
Service Delivery
Loker ini dikelola oleh
Deskripsi pekerjaan Kurir Motor Kohler Indo Prima
Job Descriptions
- Pengiriman dengan aman dan bertanggung jawab.
- Mengambil dan mengantarkan dokumen atau barang sesuai dengan jadwal pengiriman.
- Memastikan kondisi barang tetap terjaga selama proses pengiriman.
- Melakukan pencatatan terhadap pengiriman yang dilakukan.
Job Requirements
- Mempunyai motor dengan STNK yang berlaku.
- Memiliki SIM C yang masih aktif.
- Pengalaman kerja sebagai Kurir dan mengenal kawasan Jakarta dan sekitarnya.
- Disiplin, bertanggung jawab, dan komitmen terhadap ketepatan waktu.
Proses Wawancara
Interview dengan HRD dan User

Didirikan di Jakarta dengan visi untuk mengembangkan segmen pasar baru di perumahan dan komersial menggunakan Generator Gas (LP / Bahan Bakar Gas Alam).
Jl. Bintaro Permai Raya Kav.8/1, Pesanggrahan – Bintaro 12320, Jakarta Selatan – Indonesia
Tips Aman Cari Kerja
Pemberi kerja yang benar tidak akan meminta akun Telegram, top-ups atau pembayaran dalam bentuk apapun. Jangan berikan kontak pribadi, informasi bank, maupun kartu kredit kamu.
Pelajari Selengkapnya