
Host Live Streaming
Skills
Deskripsi pekerjaan Host Live Streaming Pt Bisnis Mapan Sejahtera
Deskripsi Pekerjaan
- Melakukan live streaming di social media / market place
- Membuat dan mengajukan agenda promo bulanan
- Meningkatkan follower social media dan e-commerce di toko milik perusahaan
- Membuat konten-konten yang kreatif dan inovatif di social media min 30 upload per bulan
- Melakukan perencanaan, pelaksanaan dan Live Streaming setiap hari minimal 30 jam per minggu
- Meningkatkan penjualan produk melalui kegiatan live streaming
Kualifikasi :
- Diutamakan Wanita
- Usia maksimal 30 tahun
- Pendidikan minimal D3 / S1 dari jurusan yang sama atau SMA dengan pengalaman yang sama min 2 tahun
- Pengalaman minimal 1-2 tahun di bidang Content Creator, Live streaming, Host, atau pekerjaan yang berkaitan dengan memasarkan produk melalui social media / market place
- Memiliki kepercayaan diri yang baik dan menyukai tampil didepan kamera
- Memiliki kemampuan komunikasi yang baik
- Memiliki kepribadian yang menyenangkan, senang bersosialiasi, berpikir kritis, percaya diri, dewasa, dan memiliki service mindset
- Bisa bekerja secara individu maupun team
- Mampu bekerja dalam target
Tentang Perusahaan
