Creative Content Marketing (Beauty Brand)
IDR4.500.000 - 5.000.000/Bulan
Marketing
Penuh Waktu · Kerja di kantor
1 - 3 tahun pengalaman
Lowongan ini telah ditutup
Persyaratan
Kerja di kantor
1 - 3 tahun pengalaman
Minimal Diploma (D1 - D4)
Loker ini dikelola oleh
Peyton Hue
Online 12 hari yang lalu
Skills
Deskripsi pekerjaan Creative Content Marketing (Beauty Brand) Peyton Hue
Halo ! Kami mencari performer marketing yang semangat, dinamis, dan out of the box untuk bergabung dengan tim Peyton Hue sebagai Creative Content Marketing (Beauty Brand)
Job Description :
* Membantu tim marketing dalam mewujudkan visi merek perusahaan melalui produk kecantikan ( Haircare,Skincare)
* Mengkonsep dan menciptakan solusi komunikasi visual dan konten untuk mendukung inisiatif Perusahaan melalui social media.
* Merancang dan menerapkan visual yang menarik; termasuk konten grafis, animasi dan video untuk media sosial dan marketplace.
* Membantu inisiatif kampanye branding dan semua permintaan desain departemen
* Berkolaborasi dengan anggota tim internal dan eksternal untuk memastikan produksi kreatif yang lancar
* Tetap mengikuti perkembangan tren digital dan praktik terbaik
* Merekomendasikan pendekatan inovatif untuk meningkatkan citra merek
What we need :
-Pengalaman minimal memiliki portofolio konten dalam peran kreatif pribadi atau perusahaan ( Instagram atau Tiktok menjadi poin plus )
-Memiliki dan mahir mengembangkan skill copywriting yang kuat guna menampilkan keterampilan desain, kemampuan menulis, dan pemahaman prinsip-prinsip branding.
-Kemahiran dalam editor tools (video dan photo).
-Keterampilan komunikasi tertulis dan verbal yang relate di social media.
-Manajemen waktu dan keterampilan organisasi yang baik untuk menangani banyak proyek secara bersamaan.
-Semangat untuk berkreasi dan dorongan untuk menghasilkan karya berkualitas tinggi.
-Kemampuan untuk bekerja secara mandiri dan bekerja sama dengan tim.
-Pengalaman mengoperasikan kamera menjadi poinplus
-Budaya kerja kolaboratif yang memupuk individu melampaui hambatan akan meningkatkan kreativitas dan menghasilkan kinerja luar biasa pada setiap profesional
Apa yang kami berikan sebagai imbalannya:
-Struktur remunerasi dan insentif yang kompetitif
-Peluang untuk bekerja dengan tim yang beragam
-Perkembangan dan ruang untuk kemajuan
-Perkembangan untuk skill marketing konten pribadi mu
Tentang Perusahaan
1 - 10 karyawan
About us. PEYTON HUE is a hair care and beauty brand that believes healthier ingredients encourage healthier hair and skin! Our products have taken the hair care industry by storm, and we have been widely recognized for our results-driven products and exc
Alamat kantor
Jalan Raden Saleh II no 17 rt 4/ rw 5 sukmajaya depok Tips Aman Cari Kerja
Pemberi kerja yang benar tidak akan meminta akun Telegram, top-ups atau pembayaran dalam bentuk apapun. Jangan berikan kontak pribadi, informasi bank, maupun kartu kredit kamu.
Pelajari Selengkapnya