Staff Produksi
IDR3,500,000 - 4,000,001/Month
Hotel, Restaurant & Travel
Contract · On-site
1 - 3 years of experience
This job was closed
Job Requirements
On-site
1 - 3 years of experience
Minimum Senior/Vocational High School
20-28 years old
Male only
This job post is managed by
Damar Adhi Prakoso
Skills
Job description for Staff Produksi at Jago Coffee
Job Description:
- Melakukan proses produksi sesuai dengan resep dan SOP yang sudah ditentukan dengan hasil akhir target produksi bisa terpenuhi
- Memastikan kebersihan area produksi dengan melakukan piket atau hal-hal yang menunjang dengan hasil akhir area produksi selalu bersih dan bebas dari hama
- Memastikan bahwa setiap produk yang dibuat sesuai dengan standar kualitas yang ada
- Melakukan inspeksi dan pemeliharaan (quality control) peralatan dan hasil produksi secara berkala untuk memastikan kapasitas dan kualitas produksi tercapai secara konsisten
- Memastikan bahwa setiap produk yang diproduksi sesuai dengan production order, tidak kurang dan tidak lebih
- Melakukan koordinasi dan memastikan apabila terdapat kejadian yang mengacu pada kerugian dalam bentuk bahan baku (tumpah atau pecah) dengan bukti kepada atasan atau Production Lead
- Memastikan bahwa grooming diri sendiri sudah sesuai dengan SOP untuk menjaga kesterilan area produksi
- Memastikan bahan baku selalu sesuai dengan pencatatan sistem dengan melakukan stock opname 1 minggu sekali
Minimum Requirements:
- Pria usia 20-28 tahun
- Memiliki pengalaman dibidang manufaktur makanan atau minuman
- Pendidikan terakhir SMK lebih diutamakan di jurusan hospitality atau jurusan yang sesuai
- Mempunyai interpersonal skill dan komunikasi yang baik
- Mempunyai pengetahuan di hygiene & sanitasi (K3)
- Mampu bekerja dibawah tekanan
Special Requirements:
- Bersedia bekerja dengan sistem shift, Senin - Sabtu
About the company
Jago Coffee is more than just a coffee company - we're a movement. Our mobile coffee carts bring freshly brewed coffee to the streets of Indonesia, all while championing quality, education, and entrepreneurship.
Join the Jago Coffee team and be part of our mission to create opportunities and make a meaningful impact on the retail industry!
Office address
Jalan Karet Pedurenan Al Barokah #12A, RT.3/RW.6, Kuningan, Karet Kuningan, Setiabudi, South Jakarta City, Jakarta 12940Company gallery
Glints Safety Tips
Legitimate employers won’t ask for contact Telegram or any kind of top-ups or payment. Do not provide your messaging app contacts, bank details, or credit card information.
Learn More