Job description for Staf PPIC at Fox And Bunny
- Pendidikan minimal SMA/SMK, diutamakan D3/S1 Teknik Industri atau Manajemen.
- Pengalaman kerja di bidang produksi atau PPIC minimal 1 tahun, diutamakan di industri garment/konveksi.
- Mampu membuat perencanaan produksi harian/mingguan.
- Teliti, rapi, dan mampu mengatur stok bahan baku serta kebutuhan produksi.
- Mampu mengoperasikan Excel dan software stok/produksi sederhana.
- Komunikatif dan bisa bekerja sama dengan tim produksi dan gudang.
- Siap bekerja dengan target dan jadwal ketat.