
Purchasing Import
Job Requirements
This job post is managed by
Skills
Job description for Purchasing Import at CV. Kreasi Sukses Makmur
Tanggung Jawab:
Mengelola dan memproses pembelian barang, khususnya untuk kebutuhan impor.
Berkoordinasi dengan pemasok domestik dan internasional untuk memastikan kelancaran proses pengadaan.
Menyusun dan mengelola kontrak pembelian dengan vendor, termasuk negosiasi harga dan ketentuan pengiriman.
Memantau dan memastikan kelancaran arus barang sesuai dengan jadwal yang telah ditentukan.
Memastikan ketepatan dokumen dan kepatuhan terhadap peraturan impor.
Menggunakan sistem ERP untuk memantau dan mengelola inventaris, pesanan pembelian, dan data terkait lainnya.
Kualifikasi:
Pengalaman minimal 3 tahun di posisi Purchasing atau bidang terkait.
Pengalaman dalam pengelolaan impor dan pengetahuan mengenai proses logistik internasional.
Menguasai penggunaan sistem ERP (misalnya SAP, Oracle, atau sistem ERP lainnya).
Memiliki keterampilan komunikasi dan negosiasi yang baik.
Detail-oriented, mampu bekerja di bawah tekanan, dan memiliki kemampuan analitis yang kuat.
Mampu bekerja secara tim maupun mandiri.

CV. Kreasi Sukses Makmur adalah perusahaan yang bergerak dibidang distributor dan importeer perlengkapan bayi yang mememgang Brand/Merek resmi.
108

Glints Safety Tips
Legitimate employers won’t ask for contact Telegram or any kind of top-ups or payment. Do not provide your messaging app contacts, bank details, or credit card information.
Learn More