Chat on WhatsApp
Company Logo

HRGA Admin

Company prefers not to disclose
Full-Time · On-site
Minimum Associate Degree
1 - 3 years of experience

Job Requirements

On-site
1 - 3 years of experience
Minimum Associate Degree
21-35 years old

This job post is managed by

LP

Skills

Job description for HRGA Admin at Larosa Pot

Gaji:

IDR 1.500.000 (probation)

Review dan kenaikan gaji akan dilakukan setelah masa probation

Jam & Hari Kerja:

Senin – Minggu, pukul 08.00 – 17.00 WIB

Libur setiap hari Jumat

Job Description:

- Membantu proses rekrutmen, seleksi, dan evaluasi kandidat sesuai kebutuhan bisnis

- Mengelola database dan administrasi karyawan

- Mendukung pengembangan dan pengelolaan SDM

- Evaluasi kinerja individu & tim berdasarkan KPI

- Supervisi harian & pencatatan performa karyawan

- Menyusun system HR yang efektif dan efisien

- Berkoordinasi dalam pemenuhan kebutuhan dan kesejahteraan karyawan

- Input laporan penjualan

- Pembuatan invoice

Kualifikasi:

- Laki-laki / Perempuan, usia maksimal 27 tahun

- Pendidikan minimal S1 Psikologi, Manajemen SDM, atau jurusan relevan

- Fresh graduate dipersilakan melamar

- Inisiatif, kreatif, dan komunikatif

- Bersedia ditempatkan di Bogor (Tanah Sereal)

Benefit:

- Pelatihan skill profesional

- Bonus performa dan absensi

About the company
Larosa Pot
1 - 10 employees

Larosa Pot adalah perusahaan lokal asal Bogor yang menyediakan solusi lengkap untuk kebutuhan ruang hijau, baik di dalam maupun luar ruangan. Dengan spesialisasi pada pot tanaman berkualitas tinggi seperti teraso, semen, gerabah, dan terakota, Larosa menghadirkan desain estetis dan tahan lama yang cocok untuk rumah, kantor, kafe, restoran, hingga hotel.

Didukung oleh tim profesional, termasuk arsitek lanskap lulusan Institut Pertanian Bogor (IPB), Larosa menawarkan layanan konsultasi taman, produk interior seperti wastafel dan bangku taman, serta pot custom sesuai kebutuhan klien. Dengan lebih dari 6.000 pelanggan dan 600 perusahaan yang telah mempercayai produk dan layanan Larosa, perusahaan ini berkomitmen untuk menghadirkan keindahan dan kenyamanan dalam setiap detail ruang hijau Anda.

Office address

Jl Perikanan darat no 51 kedung waringin bogor

Glints Safety Tips

Legitimate employers won’t ask for contact Telegram or any kind of top-ups or payment. Do not provide your messaging app contacts, bank details, or credit card information.

Learn More

HRGA Admin