
Front Office
Job Requirements
Skills
Teamwork
Microsoft Excel
Planning & Scheduling
Microsoft Word
Time Management
This job post is managed by

Job description for Front Office at PT. Fortune Mate Indonesia
Front Office Hotel Boutique di Tretes, Prigen
Kualifikasi:
- Pria/Wanita berusia maksimal 35 tahun
- Berpenampilan menarik, rapi, dan sopan
- Lulusan minimal SMK
- Berpengalaman di bidang yang sama minimal 1 tahun
- Memiliki loyalitas dan dedikasi yang tinggi kepada perusahaan
- Mampu berkomunikasi secara baik secara verbal maupun nonverbal
- Mampu mengoperasikan Microsoft Office
- Memiliki kemampuan problem solving yang baik
- Bersedia ditempatkan di Surabaya Tretes, Pasuruan

PT Fortune Mate Indonesia Tbk merupakan perusahaan yang berbasis di Indonesia yang bergerak dalam industri pengembangan real estate.
Jl. Raya Darmo 54-56, Surabaya, 60265
Glints Safety Tips
Legitimate employers won’t ask for contact Telegram or any kind of top-ups or payment. Do not provide your messaging app contacts, bank details, or credit card information.
Learn More