Chat on WhatsApp
Company Logo

Customer Service Staff (Solo)

IDR2,500,000 - 2,700,000/MonthBonus of IDR300,000 - 1,000,000/project
Full-Time · On-site
Minimum Associate Degree
1 - 3 years of experience

Job Requirements

On-site
1 - 3 years of experience
Minimum Associate Degree
23-30 years old

Skills

Customer Service

Negotiation Skills

Problem Solving Skills

Job benefits

  • Medical insurance

    Cover preventive care at no cost to you; all offer generous coverage for prescription medications; and all provide the financial protection you need in the event of a major illness or injury

  • Team-building events

    Build camaraderie and trust within the company

  • Wellness

    A range of self-help services to support you in stressful situations

  • Vacation & Leaves

    You can take as many vacations, sick, personal, or mental health days as you need, so long as your manager approves your time off

This job post is managed by

MA

Job description for Customer Service Staff (Solo) at PT Kotagede Jewellery Group

Kualifikasi :

Customer Service Staff (Jewelry)

  1. Usia Maksimal 30 Tahun dan Muslim/Muslimah.
  2. Pendidikan minimal D3 segala jurusan.
  3. Berpenampilan rapi dan menarik.
  4. Berpengalaman di bidang Customer Service Dealmaker online dan offline (wajib).
  5. Target oriented, terbiasa menerima target ratusan juta dengan bonus yang istimewa.
  6. Mempunyai portofolio closing rate yang baik dan dapat dibuktikan serta terbiasa menjual barang branded/mewah.
  7. Mempunyai pencapaian/penghargaan di bidang customer service menjadi nilai lebih.
  8. Bersedia bekerja di hari minggu dan tanggal merah.
  9. Familiar dengan penggunaan sosial media (WhatsApp, Instagram, Tik Tok, Facebook, Marketpalce, dsb).
  10. Domisili Solo diutamakan.
  11. Siap diperbantukan di seluruh cabang perusahaan (Semarang, Bandung, Solo, Yogyakarta).
  12. Bersedia pelatihan/training 1-3 Bulan di Yogyakarta (Sleman dan Bantul).
  13. Mampu melakukan pelayanan customer dan menangani komplain.
  14. Memiliki kemampuan komunikasi yang baik dan berorientasi pada service excellent.
  15. Memiliki kemampuan interpersonal yang baik, teliti, dan stabilitas emosi baik.
About the company

PT. Kotagede Jewellery Group merupakan perusahaan manufaktur cincin custom di Yogyakarta. Perusahaan yang berdiri sejak 15 Maret 2015, sudah mendapat penghargaan sebagai 5 Top Company In Yogyakarta versi BEKRAF tahun 2019.

Tidak hanya fokus pada sisi bisnisnya saja, PT Kotagede Jewellery Group juga kental akan budaya spiritualnya. Hal ini terwujud dalam budaya kerja di dalamnya yang mengedepankan ajaran Al-Qur’an dan As-Sunnah sebagai dasarnya. Salah satu mimpi besar yang juga jadi misinya adalah turut berkontribusi dalam pengembangan pendidikan 1000 santri yatim piatu dan dhuafa.

Office address

Jalan Palagan No.km 7, RT.13/RW.35, Jongkang, Sariharjo, Kec. Ngaglik, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta 55581

Glints Safety Tips

Legitimate employers won’t ask for contact Telegram or any kind of top-ups or payment. Do not provide your messaging app contacts, bank details, or credit card information.

Learn More
Report This Job

Customer Service Staff (Solo)