
Content Creator
Job Requirements
Skills
Teamwork
Content Creation
Social Media Marketing & Management
This job post is managed by
Job description for Content Creator at Paramount Auto
Paramount Auto adalah importir modifikasi mobil yang memiliki jaringan berskala nasional. Kami membutuhkan individu yang kreatif untuk menempati posisi CONTENT CREATOR.
Job Desk :
1. Melakukan take/shooting video dan foto untuk media sosial dan marketplace.
2. Edit video dan foto produk untuk media sosial dan marketplace.
3. Menjadi talent untuk pembuatan video jika di perlukan.
4. Mampu menganalisis trend di sosial media untuk diaplikasikan pada konten.
5. Dapat mengembangkan content planning untuk pembuatan konten di media sosial.
Kualifikasi :
1. Pendidikan minimal S1 semua jurusan. Diutamakan jurusan Ilmu Komunikasi atau jurusan serupa.
2. Berpengalaman dalam bidang kreatif seperti, shooting dan editing video foto untuk sosial media maupun marketplace.
3. Mahir menggunakan kamera dan aplikasi editing seperti adobe premiere, photoshop, dan sebagainya.
4. Menguasai cara pengambilan video dan foto yang cocok dengan identitas brand.
5. Berani tampil di depan kamera.
6. Bisa bekerjasama secara individu maupun team.

Paramount Auto berdiri sejak tahun 2003 dan memiliki lebih dari 300 rekanan dan jaringan distribusi berskala nasional.
Jl. Krekot Jaya No. 14, Jakarta Pusat, Jakarta, 10710, Indonesia
Glints Safety Tips
Legitimate employers won’t ask for contact Telegram or any kind of top-ups or payment. Do not provide your messaging app contacts, bank details, or credit card information.
Learn More