Description
Sinergi Indonesia merupakan filantropi nasional yang bergerak dalam bidang pemberdayaan masyarakat melalui pembangunan ekonomi, pendidikan, kesehatan dan lingkungan.
Tingginya potensi generasi muda dengan SDM unggul yang siap bersaing adalah modal besar yang perlu diberdayakan. Terlebih di tahun 2030, Indonesia akan mengalami puncak bonus demografi sebagai bekal menjadi pemimpin di kancah global. Untuk itu, kami ada di sini!